Berita EURO 2024

Prediksi Spanyol vs Inggris di Final EURO 2024, H2H, Skor Akhir dan Link Nonton Streaming

Spanyol berhasil melaju ke final Euro 2024 setelah mengalahkan Belanda, sementara Inggris harus menghadapi Spanyol setelah melewati adangan lawan di babak semifinal. Pertandingan final antara Spanyol vs Inggris akan berlangsung di Olympiastadion.

Spanyol tampil impresif dengan enam kemenangan beruntun sejak fase grup, menjadikan mereka tim pertama yang mencapai final Euro dengan rekor sempurna.

Di sisi lain, Inggris tidak memiliki catatan yang sama bagusnya seperti Spanyol, namun berhasil melaju ke final setelah performa yang naik turun.

Jadwal final Euro 2024 antara Spanyol vs Inggris akan berlangsung di Olympiastadion, Berlin, Jerman, pada Senin 15 Juli 2024, mulai pukul 02.00 WIB. Jangan lewatkan siaran langsungnya di RCTI dan Vision+ (Sportstars 3).

Prediksi susunan pemain Spanyol vs Inggris:
Spanyol (4-3-3): Unai Simón; Dani Carvajal, Robin Le Normand, Aymeric Laporte, Marc Cucurella; Rodri, Dani Olmo, Fabián Ruiz; Lamine Yamal, Nico Williams, Álvaro Morata. Pelatih: Luis de la Fuente
Inggris (4-2-3-1): Jordan Pickford; Kyle Walker, John Stones, Marc Guéhi, Kieran Trippier; Declan Rice, Kobbie Mainoo; Jude Bellingham, Bukayo Saka, Phil Foden; Harry Kane. Pelatih: Gareth Southgate

Hasil 5 pertemuan terakhir Spanyol vs Inggris:
15-10-2018: Spanyol vs Inggris 2-3
08-09-2018: Inggris vs Spanyol 1-2
15-11-2016: Inggris vs Spanyol 2-2
13-11-2015: Spanyol vs Inggris 2-0
12-11-2011: Inggris vs Spanyol 1-0

Prediksi skor final Euro 2024: Spanyol vs Inggris

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

TRENDING

To Top